Tentu kalian sudah tidak asing lagi mendengar penyanyi cantik bertalenta asal Amerika ini ? Ya dia adalah Ariana Grande. Wanita bertubuh mungil ini telah memulai karirnya sejak sangat muda. Ia sering berpartisipasi dalam pertunjukan bernyanyi maupun dalam acara-acara public. Saat ini Ariana Grande telah memiliki banyak lagu dan album yang sering menduduki puncak tangga lagu.
Beberapa dari kalian mungkin tahu banyak tentang Ariana Grande. tapi ada banyak hal tentang dirinya yang belum banyak terekspos. Jangan mengaku sebagai Arianators jika kamu belum mengetahui beberapa fakta berikut ini.
Harry Potter Sebagai Film Kesukaan
Ariana Grande menyukai film The Wizard of Oz dan menjadi fans film Harry Potter. The Wizard of Oz merupakan film yang menemani Ariana Grande tumbuh. Lewat film ini, Ariana Grande mengingat lagu pertama yang ia pelajari berjudul Somewhere Over The Rainbow. Ariana Grande menceritakan bahwa dia sangat menyukai bermain di situs judi slot terbaik dan terpercaya no 1. Ia pun memiliki tato dengan tulisan ‘Lumos’. Lumos merupakan mantra sihir yang membuat cahaya muncul dari ujung tongkat sihir dalam kisah Harry Potter.
Tinggi Badan Ariana Grande
Tinggi badan Ariana Grande hanya 5 feet atau sekitar 150 cm. Dengan tinggi badan itu, Ariana Grande selalu tampil menggunakan hak sepatu yang tinggi saat tampil atau menghadiri sebuah acara. Namun Arina Grande memiliki fobia pada ketinggian. Walau begitu, fobia ini tidak menghalanginya untuk tetap bermain roller coaster yang menjadi salah satu passion terbesarnya.
Kakak Laki-Lakinya Juga Seorang Selebriti
Ariana Grande memiliki seorang kakak tiri yang bernama Frank James Michael Grande Marchione. Ia adalah seorang Aktris , Host sekaligus Youtuber asal Amerika.Frank memiliki kebiasaan suka makan di sela-sela waktu kosong sama layaknya Ariana. Frank atau biasa disebut sebagai Frankie Grande memiliki umur 10 tahun lebih tua dari Ariana.
Pada tahun 2014, Frankie pernah menjadi kontestan dalam Big Brother. Selain itu ia juga pernah membintangi drama Broadway serta menjadi juri dalam America’s Best Dance Crew.